Film & Music

Drama Korea dan Series Hollywood Terbaru pada September 2024

×

Drama Korea dan Series Hollywood Terbaru pada September 2024

Sebarkan artikel ini



Jakarta, Fireflycinema

Deretan drama Korea dan series Hollywood terbaru akan tayang sepanjang September 2024 d Disney+ Hotstar.

Drama-drama dan serial yang tayang tersebut memiliki beragam genre mulai dari animasi, fantasi, kriminal, komedi hingga misteri siap menemani dengan petualangan dan suguhan cerita yang berbeda-beda.

Berikut, deretan drama Korea dan seris Hollywood terbaru pada September 2024 di bawah ini.


1. Disney and Pixar’s “Inside Out 2”




Cuplikan adegan dalam film animasi Inside Out 2./ Foto: Dok. Pixar

Film animasi Inside Out 2 menceritakan tentang Riley yang kini memasuki usia remaja kemudian menghadapi serangkaian emosi baru yang kompleks dan membuat dunianya berubah sepenuhnya.

2. Marvel Television’s “Agatha All Along”




Cuplikan adegan dalam serial Agatha All Along.Cuplikan adegan dalam serial Agatha All Along./ Foto: Dok. Marvel Studios

Serial Agatha All Along akan membawa kembali karakter ikonik Agatha Harkness yang kehilangan kekuatan setelah seseorang sosok misterius membantunya terbebas dari mantra yang membelenggunya.

Agatha All Along ini dibintangi oleh Kathryn Hahn, Joe Locke, Sasheer Zamata, serta Ali Ahn.

3. Only Murders in the Building Season 4




Only Murders In The Building -- Following the shocking death of Arconia Board President Bunny Folger, Charles, Oliver & Mabel race to unmask her killer. However, three (unfortunate) complications ensue - the trio is publicly implicated in Bunny's homicide, they are now the subjects of a competing podcast, and they have to deal with a bunch of New York neighbors who all think they committed murder. Oliver (Martin Short), Charles (Steve Martin) and Mabel (Selena Gomez), shown. (Photo by: Craig Blankenhorn/Hulu)Only Murders In The Building — Following the shocking death of Arconia Board President Bunny Folger, Charles, Oliver & Mabel race to unmask her killer. However, three (unfortunate) complications ensue – the trio is publicly implicated in Bunny’s homicide, they are now the subjects of a competing podcast, and they have to deal with a bunch of New York neighbors who all think they committed murder. Oliver (Martin Short), Charles (Steve Martin) and Mabel (Selena Gomez), shown. (Photo by: Craig Blankenhorn/Hulu)/ Foto: HULU/ Craig Blankenhorn

Season terbaru ‘Only Murders in the Building’ melanjutkan kisah dari akhir season ketiga. Perjalanan trio detektif yaitu Charles, Oliver, dan Mabel dalam menyelidiki kehidupan para penghuni Arconi’s West Tower.

Serial bergenre misteri dan komedi drama ini dimainkan oleh Selena Gomez, Steve Martin, serta Martin Short.

4. The Judge From Hell




Penampilan Park Shin Hye dalam drama The Judge from HellPenampilan Park Shin Hye dalam drama The Judge from Hell/ Foto: SBS

The Judge Form Hell, serial dengan genre kriminal romantis menceritakan kisah Bitna, seorang hakim bermasalah yang dikenal sering menjatuhkan hukuman ringan kepada terdakwa. Banyak kritik terhadap Bitna karena memberikan hukuman yang ringan.

Namun, masyarakat tidak menyadari bahwa Bitna telah dirasuki iblis yang dikirim ke bumi untuk menyeret sepuluh penjahat kembali ke neraka.

Serial ini dibintangi oleh aktor kenamaan Korea Selatan yaitu Park Shin Hye dan Kim Jaeyeong.

5. Seoul Busters




Seoul BustersSeoul Busters/ Foto: Disney+ Hotstar

Bergenre komedi, Seoul Buster berkisah tentang unit kejahatan di kepolisian yang awalnya diremehkan kemudian mendadak jadi tim paling top dalam suatu negara.

Serial ini diperankan oleh Kim Dong Wook, Park Ji Hwan, Seo Hyun Woo, Park Se Wan, Lee Seung Woo, dan masih banyak lagi.

(naa/yoa)




Tonton juga video berikut:




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *